Pemalang jadi salah satu kabupaten di Jawa Tengah yang jadi tujuan pemudik. Daerah yang berada di Jalur Pantura ini berbatasan langsung dengan Pekalongan di sebelah timur, Tegal di sebelah barat, Purbalingga di sebelah selatan, dan Laut Jawa di sebelah utara.
Jangan cuma pulang kampung aja, Cuy. Explore juga dong destinasi wisata yang ada di Pemalang. Kabupaten yang dijuluki sebagai Kota Nanas ini punya wisata alam yang beragam mulai di kawasan pesisir hingga dataran tinggi. Simak nih rekomendasi destinasi wisata di Pemalang yang bisa lo kunjungi, Gaes.
Pantai Widuri
Pantai Widuri |
Curug Bengkawah
curug bengkawah |
Kampoeng Teh Semugih
Kampoeng Teh Semugih bisa jadi pilihan destinasi wisata kalau lo pengin wisata alam yang cenderung santai, tapi tetap dapat vibes ala pegunungannya. Di sini, lo bisa menikmati hamparan kebun teh hijau yang memanjakan mata sekaligus belajar tentang proses pembuatan dan pengolahan teh. Lo juga bisa camping di area yang udah disediakan. Kampoeng Teh Semudih ini berjarak sekitar 42 km dari pusat kota Pemalang tepatnya masuk di Kecamatan Moga.
Kali Suci Moga
Masih satu kecamatan dengan Kampoeng Teh Semugih, ada Kali Suci Moga yang menawarkan pengalaman berendam di kolam alami yang jernih. Air kolam tersebut berasal dari mata air, sehingga tampak bersih dan jernih. Kolam ini memiliki luas 20 meter persegi dengan kedalaman mencapai 2 meter. Suasananya jadi makin sejuk dengan adanya pepohonan yang mengelilingi kolam.
PS Rafting Pemalang
image : intragram/psrafting |
Itu tadi rekomendasi wisata alam yang bisa lo kunjungi saat mudik di Pemalang. Tertarik explore yang mana nih ...Gaes ?
Post a Comment